Cara membuat:
Untuk kuah, didihkan air kemudian masukkan 1 bumbu mie, 1 minyak bawang dan ayam cincang, rebus hingga ayam matang, sisihkan ayam
- Masukkan kol, telur, dan bakso ikan, rebus telur hingga setengah matang, sisihkan telur
- Tambahkan garam, gula pasir, dan merica, aduk rata, masak di api kecil
- Iris halus daun bawang lalu pindahkan ke dalam mangkuk. Masukkan bubuk cabai dan minyak yang telah panas, aduk rata
- Masukkan bumbu mie, gula pasir, kecap asin, minyak wijen, minyak bawang, dan sambal mie, aduk rata, sisihkan
- Rebus mie hingga matang atau sesuai selera kemudian masukkan ke dalam mangkuk berisi bumbu, aduk rata
- Tambahkan topping ayam, telur, bakso ikan, daun bawang, dan bawang goreng
- Indomie chili oil siap disajikan
Baca Juga: Resep Empal Gepuk yang Endul dan Mudah Dibuat, Intip Yuk Moms!
Baca Juga: Dijamin Lahap, Ini Resep Onigiri Keju Ayam yang Cocok untuk Anak Jika Susah Makan!