Menu

Kabar Baik! Ibu Hamil Boleh Vaksin Covid-19, Ini Jenis yang Aman dan Syaratnya

26 Juni 2021 08:38 WIB
Kabar Baik! Ibu Hamil Boleh Vaksin Covid-19, Ini Jenis yang Aman dan Syaratnya

Potret Ibu hamil. (Unsplash/Alicia Petresc)

Kemudian, vaksin jenis apa yang cocok untuk ibu hamil? Menurut POGI, sejauh ini vaksin yang aman bagi ibu hamil adalah vaksin yang berasal dari inactivated virus atau teknologi mRNA.

Vaksin berbasis inactivated adalah metode paling umum dalam pembuatan vaksin. Adapun vaksin Corona yang berbasis inactivated adalah vaksin buatan Sinovac dan Sinopharm.

Sementara itu vaksin dengan teknologi mRNA adalah proses pembuatan vaksin dengan komponen materi genetik yang direkayasa sedemikian rupa sehingga dapat memicu kekebalan tubuh. Beberapa perusahaan yang mengembangkan vaksin Corona dengan teknologi mRNA adalah Pfizer dan Moderna.

Semoga dengan dilakukannya vaksin para ibu hamil di Indonesia dapat terlindungi dari Covid-19 ya, Moms!

Baca Juga: Penyakit Preeklamsia pada Ibu Hamil Mengancam Kesehatan Bayi dalam Kandungan, Ini 5 Tips Makan Sehat yang Wajib Dipatuhi Bumil, Catat Moms!

Baca Juga: Ramai di TikTok Moms Hamil Mengalami Pregnancy Nose, Apa Sih Penyebabnya? Cuss Simak Penjelasannya di Sini..

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: