Menu

5 Manfaat Daun Pisang Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui, Ampuh Atasi Diabetes!

08 September 2021 15:05 WIB
5 Manfaat Daun Pisang Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui, Ampuh Atasi Diabetes!

Daun pisang dan olahan pisang (Envato/Edited by HerStory)

HerStory, Jakarta —

Pisang menjadi salah satu buah favoritnya banyak orang. Pisang menyimpan banyak nutrisi yang baik bagi kesehatan. Tak hanya buahnya saja yang nikmat dan sehat, daun pisang rupanya memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.

Biasnaya, daun pisang kerap dijadikan sebagai pembungkus makanan alami dan membuat aroma terasa lebih nikmat. Di samping itu, daun pisang juga berkhasiat dan disebut ampuh untuk mengobati banyak penyakit.

Penasaran apa saja manfaat daun pisang yang baik bagi kesehatan? Melansir dari laman BoldskyRabu (8/9/2021), berikut lima di antaranya.

Mengobati pilek dan flu

Pilek dan flu adalah penyakit yang paling banyak diidap oleh penduduk hampir seluruh penjuru dunia. Sebuah penelitian menunjukkan, tanaman obat termasuk pisang raja, daun seperti daun pisang dapat digunakan sebagai obat herbal untuk melawan penyakit tersebut.

Daun pisang memiliki antioksidan kuat yang dapat membantu mengobati ilek dan flu dengan metode pengobatan rumahan. 

Baca Juga: Transparan dan Terverifikasi, Alodokter Choice Hadir untuk Suguhkan Konsumen Informasi Akurat Soal Produk Kesehatan, Simak Yuk!

Baca Juga: Tips Simpan Daun Pisang agar Tetap Segar, Pastinya Gak Berubah Jadi Kuning dan Layu!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Witri Nasuha