Menu

Asam Urat Tak Kunjung Sembuh? Coba Ramuan Alami Ini yang Mampu Atasi Berbagai Masalah Kesehatan

29 September 2021 18:20 WIB
Asam Urat Tak Kunjung Sembuh? Coba Ramuan Alami Ini yang Mampu Atasi Berbagai Masalah Kesehatan

Ilustrasi Asam Urat (Freepik.com/katemangostar)

Selain rendah kalori, rumput laut juga mengandung beragam nutrisi, seperti karbohidrat, protein, serat, vitamin dan mineral termasuk magnesium. Seperti yodium, kalium, sodium, kalsium, folat, zat besi, dan tembaga, dalam jumlah yang cukup tinggi.

Rumput laut juga mengandung vitamin A, C, E, K, fosfor, dan kolin meski dalam jumlah sedikit. Selain itu, rumput laut juga kaya akan antioksidan yang membuat rumput laut memiliki beragam manfaat kesehatan.

Ingin mencoba pengobatan asam urat secara alami, simak resep minuman herbat berikut yang ampuh obati asam urat, kolesterol, hingga hipertensi.

Siapkan bahan-bahan berikut:

  • 1 gelas rumput laut murni
  • 1 jempol jahe (boleh bubuk)
  • 1 gelas air?
  • 3 butir kurma potong kecil-kecil?
  • 1 sdm madu? murni
  • 1 sdt chia seeds

Cara mengolahnya:

  • Rendam rumput laut dengan air panas kurang lebih 15 menit, kemudian angkat dan tiriskan.
  • Rebus air dan jahe hingga mendidih.
  • Matikan kompor dan campur semua bahan.
  • Tunggu hingga hangat dan berikan madu.
  • Kunyah rumput laut secara perlahan dan minum campuran air rebusan jahe tersebut.

Baca Juga: Udara Makin Lembap, Ini 3 Bahan Alami yang Ampuh Usir Nyamuk, Moms Wajib Catat!

Baca Juga: Lemak Auto Hancur! Ini Resep Obat Diet dari Bahan Alami yang Bisa Bantu Turunkan Berat Badan, Mudah dan Murah Banget!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: