Menu

5 Manfaat Berhubungan Intim untuk Kesehatan Mental, Cek Deh Moms!

03 November 2021 21:45 WIB
5 Manfaat Berhubungan Intim untuk Kesehatan Mental, Cek Deh Moms!

Ilustrasi berhubungan intim. (Pinterest/Freepik)

3. Antidepresan

Seks juga dapat berfungsi sebagai antidepresan alami karena hormon endorfin yang dilepaskan di otak mampu mengurangi depresi serta rasa sakit.

4. Meningkatkan kepercayaan diri

Berhubungan intim secara enggak langsung bisa meningkatkan kepercayaan diri, mengenal diri sendiri dengan baik, dan membuat semangat.

5. Meningkatkan keintiman

Dilepaskannya hormon oksitosin ketika hubungan seks bisa meningkatkan keintiman dengan pasangan. Perasaan menyatu dan keintiman lebih dekat membuat hubungan seks menjadi lebih baik.

Baca Juga: Gak Disangka! Tak Melulu Soal Seksual, Ini 7 Jenis Perselingkuhan yang Kerap Dilakukan Pasangan, Moms Wajib Waspada!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: