Menu

Ini Deretan Mitos Hipertensi yang Sering Beredar, Nomor 6 Paling Banyak Dipercaya!

15 November 2021 16:45 WIB
Ini Deretan Mitos Hipertensi yang Sering Beredar, Nomor 6 Paling Banyak Dipercaya!

Ilustrasi marah (Freepik)

2. Hipertensi karena Faktor Genetik Tak Bisa Diatasi

Faktanya memang hipertensi bisa bersifat genetik dalam beberapa kasus. Tapi itu bukan sesuatu yang tak terelakkan, bahkan untuk orang yang mungkin secara genetik rentan terhadap tekanan darah tinggi.

Perlu diketahui bahwa hipertensi atau tekanan darah tinggi berkembang karena faktor gaya hidup, seperti pola makan yang buruk dan kurangnya aktivitas fisik.

3. Seiring Bertambahnya Usia Pasti Menderita Hipertensi

Hipertensi memang kondisi yang tak bisa dihindari, tapi ini bukan merupakan bagian normal dari penuaan. Meskipun kondisi ini umum di antara orang dewasa yang lebih tua, tekanan darah tinggi juga terjadi pada orang paruh baya dan muda. Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya bahwa hipertensi merupakan masalah kesehatan yang bisa diperparah dengan gaya hidup.

4. Hipertensi Memiliki Gejala yang Jelas

Faktanya satu-satunya cara untuk mendeteksi hipertensi adalah dengan mengukur tekanan darah. Biasanya tak ada tanda dan gejala yang menunjukkan bahwa seseorang menderita hipertensi. Banyak orang bahkan tak tahu bahwa mereka menderita hipertensi hingga akhirnya menimbulkan komplikasi yang mengancam nyawa.

Baca Juga: Biar Gak Membahayakan Tubuh, Ini Nilai Tekanan Darah yang Normal pada Lansia, Kira-Kira Berapa Ya?

Baca Juga: Darah Tinggi Minggat! Ini 5 Makanan Kaya Protein yang Cocok untuk Dikonsumsi, Catat Ya Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan