Menu

Kumpulan resep MPASI yang hemat di kantong, murah dan bergizi

17 Januari 2022 10:20 WIB
Kumpulan resep MPASI yang hemat di kantong, murah dan bergizi

ilustrasi katsu tempe (Instagram/@xaga_mamam)

HerStory, Kuningan —

MPASI identik dengan bahan-bahan yang mahal, seperti ikan salmon, ikan tuna, dan sayuran serta buah-buahan lainnya yang mahal. Padahal kenyataannya, Moms bisa memadupadankan bahan-bahannya yang murah agar tetap bergizi untuk si kecil.

Banyak kok Moms bahan-bahan makanan yang murah yang bergizi, seperti tempe, tahu, sayurannya ada kentang, buncis, bayam, dan lain sebagainya. Dalam resep ini akan dibahas beberapa resep yang hemat tapi tetap bergizi, penasaran apa saja? Yuk simak di bawah ini

Baca Juga: Sederhana dan Bisa Tambah Berat Badan, Ini 4 Resep MPASI Bergizi yang Mudah Dibuat! Moms Sudah Coba Belum?

Baca Juga: Sesuai Anjuran Kemenkes, Cusss Intip Resep Bubur Singkong Kukuruyuk Saus Jeruk untuk Bayi 6 Sampai 8 Bulan, Kandungan Gizinya Lengkap Lho!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Ida Umy Rasyidah

Artikel Pilihan