Menu

Kecilkan Perut Buncit Tanpa Diet Menyiksa, Bonusnya Berat Badan Ikut Turun!

19 Januari 2022 13:30 WIB
Kecilkan Perut Buncit Tanpa Diet Menyiksa, Bonusnya Berat Badan Ikut Turun!

Ilustrasi lemak perut buncit yang membandel. (Freepik/Edited by HerStory)

2. Minum Banyak Air

Air putih sangat penting bagi tubuh, karena menjaga tubuh tetap terhidrasi. Sangat penting bahwa kamu harus minum setidaknya 6-8 gelas air per hari untuk membantu membuang racun dari tubuh.

Penghapusan racun ini membantu menurunkan berat badan secara efektif. Air juga membantu mengatur metabolisme dan kamu akan melihat perubahan nafsu makan yang lebih baik.

3. Konsumsi Makanan Berprotein

Protein memiliki efek yang kuat pada nafsu makan, dapat meningkatkan rasa kenyang, mengurangi rasa lapar dan membantu kamu untuk makan lebih sedikit kalori. Itu karena protein mempengaruhi beberapa hormon yang berperan dalam rasa lapar dan kenyang.

Mulailah memasukkan lebih banyak protein saat sarapan, makan siang, dan makan malam. Tapi hindari makan makanan berprotein berlebihan.

4. Kunyah Makanan Perlahan

Penelitian telah menunjukkan bahwa waktu yang kamu habiskan untuk mengunyah makanan secara perlahan, kamu cenderung mengonsumsi lebih sedikit kalori.

Mengunyah makanan secara perlahan mencegah makan berlebihan karena memberi otak waktu ekstra untuk menerima sinyal dari perut bahwa perut sudah kenyang. Mengunyah makanan secara perlahan memfasilitasi pencernaan yang tepat dan membatasi ukuran porsi makanmu.

Baca Juga: Badan Langsing Bukan Lagi Mimpi, Ini 6 Tips Mudah Hempas Perut Buncit Anti Gagal, Kuncinya di Nomor 5 Ya!

Baca Juga: Tips Ampuh Hempas Perut Buncit dengan Cepat, Olahraga Kardio Sangat Dianjurkan!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan