Menu

Waduh! Perlu Waspada, Golongan Darah Ini Rentan Terkena Kanker Pankreas

04 Februari 2022 14:10 WIB
Waduh! Perlu Waspada, Golongan Darah Ini Rentan Terkena Kanker Pankreas

Ilustrasi kantung darah B. (Unsplash/Edited by HerStory)

Mereka juga menemukan bahwa orang-orang di luar golongan darah O berpeluang terserang kanker pankreas lebih tinggi. Masing-masing golongan darah memiliki tingkat risiko A 32%, AB 51%, dan B 72% lebih tinggi.

Hasil tersebut juga berarti orang dengan golongan darah O memiliki risiko lebih rendah terserang penyakit seumur hidupnya daripada golongan darah lain.

Walau begitu, mereka menegaskan kalau tingginya peluang seseorang kanker pankreas tak hanya ditentukan dari golongan darah tetapi juga faktor lain dan membutuhkan pemeriksaan fisik lebih lanjut.

Salah satunya adalah antingen tipe darah yang bisa mempengaruhi tingkat protein inflamasi dalam darah seseorang. Peradangan kronis bisa saja terjadi yang berkaitan dengan risiko kanker pankreas.

Itulah golongan darah yang rentan terkena risiko penyakiti kanker pankreas. Penting bagi kamu untuk menjaga kesehatan tubuh.

Baca Juga: Ternyata Begini Cara Mengenali Kanker Sejak Dini dengan Mudah Moms, Cuss Kepoin Sebelum Menyesal!

Baca Juga: Diet Singset Anti Gagal untuk Golongan Darah B! Yuk Konsumsi Makanan Jenis Ini Agar Tubuh Sehat dan Badan Ideal

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: