Kacang panjang (Freepik/Edited By HerStory)
Kacang panjang menjadi salah satu sayuran yang paling sering dinikmati. Selain bisa dimasak, kacang panjang juga kerap disantap sebagai lalapan lho.
Kacang panjang juga bisa dimasak dengan aneka olahan lain. Di antaranya dimasak menggunakan santan, ditumis, hingga dicampur dengan sayuran atau makanan lain. Nah, apakah kamu tertarik mencoba? Jika iya, pas banget nih karena HerStory bakal berikan ide resep olahan kacang panjang.
Mengutip dari berbagai sumber, berikut resep olahan kacang panjang yang enak dan praktis.
Bahan:
Bumbu halus:
Cara membuat:
a. Tumis bumbu halus sampai matang dan pulen, tambahkan daun jeruk, air matang. Masak sampai mendidih.
b. Masukkan kacang panjang dan tahu yg sudah digoreng, bumbui dengan garam, kaldu jamur, bubuk kari. Masak sampai kacang panjang matang.
c. Tambahkan santan, aduk rata dan didihkan sebentar. Koreksi rasa dan sajikan.
Bahan:
Cara membuat:
a. Rebus air hingga mendidih masukkan kacang panjang dan beri 1sdm garam rebus hingga empuk, kemudian rendam dalam air es. Tujuannya agar kacang tampak tetap hijau dan segar setelah ditumis.
b. Siapkan wajan tuang minyak goreng secukupnya.
c. Masukkan bawang merah dan putih, tumis hingga harum, tuang irisan cabai aduk sebentar dengan api sedang.
d. Tuang garam dan kaldu jamur kemudian aduk merata. Masukkan rebusan kacang panjang, aduk sebentar hingga merata sembari koreksi rasa. Angkat dan tumis kacang panjang siap disajikan.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.