Menu

Stok ASI Nagita Slavina Melimpah, Ini Cara Tepat Tingkatkan Suplai ASI

01 Maret 2022 16:25 WIB
Stok ASI Nagita Slavina Melimpah, Ini Cara Tepat Tingkatkan Suplai ASI

Nagita Slavina, Raffi Ahmad, dan Rayyanza Malik Ahmad (Instagram/raffinagita1717)

3. Gunakan pompa ganda

Untuk mendapatkan ASI yang maksimal, Moms bisa memompa kedua payudara sekaligus dengan menggunkana alat double pump. Untuk mempermudah, gunakan bra khusus memompa.

Bra ini dibuat khusus untuk menahan pelindung payudara pada alat pompa di tempatnya sehingga Moms masih bisa tetap berkegiatan.

4. Gunakan peralatan yang tepat

Tak kalah pentingnya, pompa Moms harus dalam kondisi yang baik dan berfungsi dengan baik pula. Pasalnya, segala sesuatu dimulai dari ukuran pelindung payudara hingga kecepatan hisap akan memengaruhi seberapa banyak ASI yang bisa kamu dapatkan.

5. Konsumsi suplemen laktasi

Ada lho Moms suplemen laktasi yang bisa digunakan untuk ASI booster. Sebelum mengonsumsinya, Moms terlebih dahulu konsultasi dengan dokter ya. Hal ini agar tak terjadi kondisi yang membahayakan bayi dan Moms sendiri.

6. Jaga pola makan sehat

Ingatlah untuk mengonsumsi kalori yang cukup dan tetap terhidrasi dengan minum air putih dan cairan bening lainnya sepanjang hari. Makan makanan bergizi dan selalu terhidrasi dengan baik dapat membantu Anda mempertahankan pasokan ASI yang sehat.

Baca Juga: Kiky Saputri Gak Sengaja Sentil Ayu Ting Ting di Depan Raffi Ahmad, Ekspresi Nagita Slavina Kok Langsung Gitu Sih...

Baca Juga: Adab Nagita Slavina Jadi Sorotan, Rafathar Sampai Tegur Sang Ibu yang Doyan Kasih Makanan Bekas ke Sus, Alamak...

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Sri Handari