Untuk menu keluarga:
- Goreng Ayam dengan sedikit minyak, jangan sampai terendam
- Setelah ayam matang, masukan unsalted butter, garlic pasta, dan sausnya.
- Masak dengan api kecil sampai sauce mengental
- Sebelum disajikan taburi dengan kacang wijen dan potongan daun Parsley
Untuk Menu Mpasi :
- Goreng Ayam, tahu dengan sedikit minyak, jangan sampai terendam
- Setelah masak, masukan garlic pasta dan sausnya
- Masak dengan api kecil sampai sauce mengental
- Sebelum disajikan taburi dengan kacang wijen dan parsley flakes
- Disajikan dengan brokoli dan bunga kol kukus
Moms gak usah khawatir soal MPASI harian, karena di Herstory saat ini sudah tersedia berbagai macam resep MPASI yang bisa dicontoh di rumah.
Baca Juga: Bisa Cegah Anak Sembelit, Intip Yuk Moms Cara Benar Bikin Pure Apel Buncis dan Brokoli untuk MPASI Si Kecil
Baca Juga: Bisa Cegah Kembung pada Bayi, Ini Resep Pure Apel dan Pisang ala Ahli Gizi