Menu

Resep Bola Nasi Isi Oncom, Menu Camilan yang Enak dan Bikin Kenyang

15 Oktober 2020 15:50 WIB
Resep Bola Nasi Isi Oncom, Menu Camilan yang Enak dan Bikin Kenyang

Bola nasi isi oncom (endeus.tv/Edited by HerStory)

Cara Membuat

  1. Isi: Panaskan minyak, tumis bumbu halus, daun salam, dan lengkuas, hingga harum.
  2. Masukkan oncom, masak hingga oncom hancur.
  3. Tambahkan daun kemangi, garam, kaldu ayam bubuk, dan air, masak hingga matang. Angkat, biarkan dingin. Sisihkan.
  4. Aduk rata nasi, kuning telur, dan keju parut. Bagi menjadi 20 bagian.
  5. Ambil 1 bagian nasi, letakkan di atas selembar plastik. Pipihkan nasi, letakkan 2 sdt isi di tengahnya. Bulatkan dan padatkan.
  6. Balur bola nasi dengan tepung terigu, celupkan ke dalam telur, balur kembali dengan tepung panir.
  7. Goreng bola-bola nasi dalam minyak banyak panas hingga matang dan kecokelatan. Angkat, tiriskan. Sajikan segera.

Baca Juga: Resep Soto Daging Santan Simple ala Sisca Soewitomo, Bikinnya Mudah, Rasanya Super Mewah, Mom Tertarik?

Baca Juga: Bikin Lebaran Makin Penuh Gairah, Ini Resep Rica-rica Mentok yang Wajib Dicoba! Dijamin Pedasnya Bikin Nasi Auto Ludes Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan