Menu

Kesalahan yang Kerap Dilakukan Ibu Hamil Saat Berolahraga, Segera Hindari Ya Moms!

13 Januari 2021 14:30 WIB
Kesalahan yang Kerap Dilakukan Ibu Hamil Saat Berolahraga, Segera Hindari Ya Moms!

Ilustrasi ibu hamil sedang jogging. (Verywellfamily.com/Edited by HerStory)

HerStory, Bogor —

Melakukan aktivitas olahraga tentu sangat penting untuk menjaga kesehatan dan kebugaran pada tubuh. Berolahraga pun sangat dianjurkan untuk para ibu yang sedang mengandung buah hatinya. Pasalnya, ibu hamil yang melakukan olahraga secara rutin dapat membuat proses persalinan menjaldi lebih lancar.

Namun perlu diingat, dalam kondisi hamil tentu tak boleh melakukan olahraga secara sembarangan. Karena, jika kamu melakukan gerakan yang asal-asalan tentu dapat menimbulkan efek yang tak diinginkan. Oleh sebab itu, kamu perlu memilih jenis dan gerakan yang sesuai dengan kondisi tubuh saat sedang hamil. 

Agar tak melakukan keselahan yang dapat meningkatkan risiko cedera, ada beberapa hal yang tentunya harus kamu hindari. Kira-kira hal apa saja ya itu? Yuk, simak informasi berikut ini! 

Melakukan olahraga seperti belum hamil 

Bagi kamu yang sudah terbiasa olahraga sejak sebelum hamil, kamu perlu menyesuaikan kembali gerakan yang kamu pilih ya moms. Pasalnya, kondisi tubuh saat hamil cenderung mengalami perubahan sehingga kamu perlu menyesuaikan dengan kondisi kehamilan saat ini. Hindari juga aktivitas olahraga yang berat ya moms! 

Baca Juga: Program Hamil Anak Kedua Rentan Memicu Infertilitas Sekunder, Moms Simak Yuk Cara untuk Mencegahnya!

Baca Juga: Ingin Persalinan Berjalan Lancar? Yuk Lakukan 3 Olahraga Ini untuk Bantu Ibu Hamil Melahirkan Normal

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: