Menu

Gak Perlu Khawatir Gula Darah Naik, Makanan ini Bisa jadi Pilihan Bagi Penderita Diabetes!

17 Mei 2023 09:52 WIB
Gak Perlu Khawatir Gula Darah Naik, Makanan ini Bisa jadi Pilihan Bagi Penderita Diabetes!

Susu Gandum. (Peakpx/Edited By HerStory)

5. Kurangi gula tambahan

Cobalah untuk mengganti minuman manis, seperti minuman berenergi, soda, dan jus buah dengan air putih, teh dan kopi tanpa gula.

Dengan mengurangi gula tambahan ini, maka bisa membantu kamu mengontrol kadar glukosa darah dan membantu menurunkan berat badan.

6. Pilih lemak yang lebih sehat

Dikutip dari Web MD, selain karbohidrat, penderita diabetes juga perlu memperhatikan dalam memilih lemak untuk dikonsumsi. Lemak memiliki beberapa jenis yang berbeda dan dapat mempengaruhi kesehatan tubuh dengan cara yang berbeda pula.

Lemak yang sehat terdapat di dalam makanan seperti kacang tawar, biji-bijian, alpukat, ikan berminyak, minyak zaitun, minyak rapeseed, dan minyak bunga matahari.

Selain itu, mengonsumsi beberapa lemak jenuh juga dapat meningkatkan jumlah kolesterol dalam darah, meningkatkan risiko masalah jantung.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan