Menu

Duh, Kelamaan Kerja Sakit Pinggang! Ini 5 Tips Atasinya!

10 Februari 2021 18:15 WIB
Duh, Kelamaan Kerja Sakit Pinggang! Ini 5 Tips Atasinya!

ilustrasi wanita sakit punggung (Pinterest/womenonlinemagazine)

2. Jangan Duduk Terlalu Lama

Kamu sudah tahu kan kalau kebanyakn duduk apa lagi ketika kerja justrul bisa jadi penyebab sakit pinggang? Kamu bisa atasinya dengan istirahat sebentar yaitu berdiri atau berjalan dan melakukan beberapa gerakan olahraga yang ringan. Jangan malas untuk bergerak ya!

Kebiasaan duduk terlalu lama dalam satu waktu dapat menimbulkan sakit pinggang. Hal ini dikarenakan bagian tulang yang menopang seluruh beban tubuh atas. Oleh karena itu gak dianjurkan untuk duduk terlalu lama.

3. Kompres Dingin atau Panas

Cara lain mengatasi sakit pinggang adalah dengan mengompresnya. Kamu bisa mengompresnya dengan air dingin atau panas tergantung gejala sakit yang dirasakan. Untuk mengurangi bengkak di area pinggang yang sakit, kamu dapat mengompresnya dengan air dingin atau batu es. Sementara, untuk mengurangi peradangan dan melemaskan otot pinggag yang sakit, kamu bisa mengompresnya dengan air hangat.

4. Penuhi Kebutuhan Kalsium dan Vitamin D

Sakit pinggang juga bisa disebabkan karena kurangnya kalsium dan vitamin D dalam tubuh. Oleh karena itu, kamu harus mengonsumsi makanan yang kaya akan kalsium dan vitamin D seperti susu, yogurt, telur, almond, dan brokoli.

Selain itu, makanan tersebut juga dapat memperkuat tulang, sehingga mencegah pengeroposan tulang hingga osteoporosis.

Baca Juga: Ganggu Aktivitas, Sakit Pinggang Sebelah Kanan pada Wanita Pertanda Apa Sih? Ternyata Oh Ternyata...

Baca Juga: Skoliosis Sering Bikin Sakit Pinggang, Aman Gak Sih Jika Wanita Hamil dengan Kondisi Tulang Melengkung?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: