Menu

Gak Suka Ikan? Ini Resep Pempek Tahu yang Sehat dan Lembut Cocok untuk Jadi Camilan Sore, Cuss Moms Langsung Coba!

20 September 2023 22:55 WIB
Gak Suka Ikan? Ini Resep Pempek Tahu yang Sehat dan Lembut Cocok untuk Jadi Camilan Sore, Cuss Moms Langsung Coba!

Pempek tanpa ikan (Sumber/Maubelajarapa.com)

Cara Membuat:

1. Blender tahu dan ebi hingga tercampur, tidak usah menggunakan air.

2. Campurkan tahu dan ebi yang sudah dihaluskan dengan air dingin, gula, bawang putih, kaldu dan putih telur, aduk rata.

3. Tambahkan garam, aduk rata kembali.

4. Masukkan tepung bertahap sambil diuleni. Kemudian, masukkan 1 sdm minyak kelapa atau minyak goreng. Uleni lagi hingga kalis.

5. Bentuk pempek lenjer: Oles alas dengan tepung, ambil 1 sdm adonan bentuk bulat kemudian pipihkan, rapikan bagian atas dan bawah.

6. Bentuk pempek kapal selam telur: ambil 1 sdm adonan, bentuk bulat dan pipihkan. Lubangi bagian tengah menggunakan jari sambil di beri tepung supaya tidak lengket, masukan isian sesuai selera (kuning telur, sosis, keju, telur putih rebus) jepit bagian atas kemudian tutup.

7. Masukkan ke dalam air mendidih, rebus hingga pempek mengapung. Setelah mengapung angkat, dan tiriskan.

8. Goreng pempek dengan api sedang sambil di bolak balik, masak hingga matang agak kecoklatan (tekstur garing).

9. Sajikan dengan cuka pempek.

Baca Juga: Sederhana Tapi Nikmat, Intip Yuk Resep Tahu Cabe Garam yang Murah Meriah

Baca Juga: Si Kecil Pasti Nambah! Ini Resep Perkedel Kentang Sosis Tanpa Digoreng, Makin Sehat dan Yummy Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan