Menu

Moms, Jangan Percaya! Ini Sederet Mitos Bayi Ketika Tumbuh Gigi

24 Februari 2021 16:30 WIB
Moms, Jangan Percaya! Ini Sederet Mitos Bayi Ketika Tumbuh Gigi

Ilustrasi mencium bayi (Sleepbaby.org/Edited by HerStory)

Menurut Jurnal Dokter Anak Turki mengenai hubungan tumbuh gigi dan mulainya bayi berjalan gak ada hubungannya. Peneliti gak menunjukkan adanya hubungan antara waktu munculnya gigi susu pertama dan waktu dimulainya anak berjalan sendiri.

Setiap bayi memiliki proses tumbuh kembangnya masing-masing. Sebagian bayi, tumbuh kembangnya di awali dengan gigi susu yang mulai tumbuh di awal, dan ada juga yang diawali dengan berjalan terlebih dahulu. Tumbuh kembang bayi biasanya terkait dengan faktor keturunan dan bisa jadi penyakit yang diderita bayi. Disamping itu, asupan kalsium yang dikonsumsi bayi pun bisa jadi faktor penentu.

Jadi Moms sudah tahu kan mitos-mitos apa saja yang gak perlu dipercaya? Melihat proses tumbuh kembang si kecil, memang membuat ibu merasa bahagia.

Baca Juga: 8 Tips yang Aman dan Nyaman untuk Bayi Saat Newborn Photography, Pastikan Hati-hati ya!

Baca Juga: Jangan Disepelekan Moms! Begini Cara Mengurangi Risiko Dampak Polusi Udara pada Bayi, Sudah Tahu Belum?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: