Mie Goreng (Foto/detikFood)
Beauty, siapa di sini yang suka terbangun malam-malam dan merasa lapar? Jika itu terjadi, kamu pasti langsung ke dapur dan mencari makanan apa yang bisa disantap.
Namun, karena sudah malam, jarang sekali makanan yang tersedia, hingga mie lah jadi pilihan menarik. Meski begitu, Beuaty tak disarankan untuk masak mie saat malam-malam keseringan, ya.
Nah, bicara soal mie goreng enak, kamu bisa nih recook resep berikut ini karena resepnya simpel tapi rasanya enak banget, Beauty.
Bumbu Halus:
Mudah kan Moms?
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.