SAPI LADA HITAM (Instagram/resep_masakan_emak)
Mumpung masih awal bulan, Moms bisa banget menjajal resep daging sapi lada hitam ini dan makan dengan nikmat bahkan membuat paksu nambah.
Terlebih jika kamu sajikan dengan nasi panas, dijamin gak akan bisa ditolak! Nah kalau kepo, berikut resep daging sapi lada hitam dilansir dari laman Cookpad milik Yayuk Surahman, simak yuk!
Bahan:
Kondimen:
Bahan untuk marinasi daging selama 1 jam:
Bahan untuk saos:
Bumbu cincang halus:
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.