Menu

Catat Keuangan Harian, Perlu atau Enggak, Ya? Yuk, Bahas Bareng-bareng!

07 Mei 2021 22:45 WIB
Catat Keuangan Harian, Perlu atau Enggak, Ya? Yuk, Bahas Bareng-bareng!

Ilustrasi uang (Unsplash/Sharon McCutcheon)

Mulai dari paling sederhana kertas dan pen, menggunakan aplikasi worksheet (seperti Microsoft Excel) dan menggunakan aplikasi-aplikasi khusus untuk merencanakan keuangan seperti aplikasi perencana keuangan. 

Carilah media yang paling mudah dan sederhana, agar kamu dapat melakukan pencatatan kapanpun, di manapun kamu berada. 

Baca Juga: Tips Kelola Uang dan Usaha untuk Perempuan Melalui Literasi Digital

Baca Juga: Keuangan Terkuras Setelah Lebaran? Ini Saatnya Menyusun Kembali Rencana Keuanganmu

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan