Menu

Jangan Salah Pilih! Ini Deretan Makanan yang Baik dan Buruk untuk Kesehatan Mental

26 Oktober 2021 15:48 WIB
Jangan Salah Pilih! Ini Deretan Makanan yang Baik dan Buruk untuk Kesehatan Mental

Seorang wanita yang sedang duduk di bangku hitam (Unsplash/Anthony Tran)

4. Kafein tingkatkan rasa gelisah

Kafein memiliki pengaruh langsung ke detak jantung. Sehingga jika mengonsumsinya secara berlebihan bisa membuat keadaan mental lagi gak baik malah menjadi makin buruk, Beauty.

5. Alkohol buruk untuk kesehatan mental

Mengonsumsi terlalu banyak minuman beralkohol bisa berdampak buruk pada kesehatan mental. Sebab alkohol dapat mengganggu pola tidur, dan memengaruhi kemampuan untuk fokus.

6. Brokoli dan kale bantu redakan kegelisahan

Tak hanya sehat untuk tubuh, ternyata sayuran pun juga bisa meredakan rasa gelisah. Adapun sayuran yang layak kamu konsumsi antara lain adalah brokoli dan kale.

7. Rempah bantu kesehatan mental

Salah satu rempah yang bisa dicoba untuk bantu kesehatan mentalmu aadalah kunyit dengan sedikit lada hitam, Beauty,

8. Junk food perparah depresi

Ingat ya, Beauty, makanan seperti gorengan, makanan olahan, yang mengandung lemak trans, makanan tinggi garam, lemak jenuh, dan gula buatan bisa memperparah depresi, kegelisahan, dan stres. 

Nah Beauty, itu daftar makanan yang baik dan yang buruk untuk kesehatan mental. Semoga bermanfaat ya!

Baca Juga: Dampaknya Besar Banget! Gegara Kurang Tidur Bisa Picu Kesehatan Mental, Ubah dari Sekarang Yuk Beauty!

Baca Juga: Gak Cuma Indah Dipajang, Ini 4 Manfaat Tanaman Hias untuk Kesehatan Mental dan Tubuh, Makin Rajin Deh Berkebunnya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: