Menu

3 Resep Camilan Berbahan Dasar Pisang yang Mudah Dibuat, Yuk Dicoba!

15 September 2020 08:00 WIB
3 Resep Camilan Berbahan Dasar Pisang yang Mudah Dibuat, Yuk Dicoba!

Pisang. (Unsplash/Edited by HerStory)

Bolu pisangĀ 

Bahan-bahan :

  • 6 buah pisang
  • 6 sdm mentega yang dicairkan
  • 4 telur ayam
  • 4 sdt vanila
  • 200 gram gula pasir
  • 200 gram terigu
  • 40 gram cokelat halus
  • 2 sdt garam
  • 4 sdt vanili bubuk
  • 2 sdt baking powder

Cara membuat :

  • Haluskan pisang sampai lembut.
  • Ambil wadah, lalu kocok telur dengan gula pasir hingga mengembang.
  • Tambahkan cokelat bubuk, garam, dan tepung terigu, lalu aduk sampai rata.
  • Masukkan vanila dan baking powder, aduk lagi.
  • Campurkan pisang yang sudah dilembutkan dan mentega cair ke dalam adonan.
  • Siapkan loyang, olesi dengan mentega agar tidak lengket.
  • Tuangkan adonan lalu kukus hingga matang.

Baca Juga: Diabetesi Tetap Bisa Nyemil Manis Lho, Ini Resep Kue Kering Havermut yang Pakai Gula Khusus, Rasanya Tetap Enak Lho!

Baca Juga: Cocok untuk Diet Usai Lebaran, Ini Resep Makanan Vegetarian yang Cocok untuk Dikonsumsi Setiap Hari, Sehat dan Mudah Dibuat Lho!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan