Menu

Selama Work From Home Jadi Mudah Lelah? Beauty, Coba Perhatikan Hal-Hal ini!

13 Oktober 2020 10:10 WIB
Selama Work From Home Jadi Mudah Lelah? Beauty, Coba Perhatikan Hal-Hal ini!

Ilustrasi wanita yang mengalami insomnia. (Unsplash/Edited by HerStory)

Pukul 1 hingga 3 sore, kalau lelah, gapapa istirahat dulu saja

Saat menjelang makan siang, pilihlah makanan yang sehat dan kurangi penggunaan minyak. Pilih makanan berat yang bergizi dengan porsi yang pas.

Keseimbangan dalam hidup adalah hal yang terpenting. Beauty sudah produktif sejak pagi, maka jangan lupa untuk istirahat sebelum melanjutkan aktivitas kembali.

Selepas makan siang memang suka datang efek mengantuk. Gapapa untuk tidur siang sebentar, kira-kira 20 menit saja sebelum tubuh kamu merespon rasa malas lagi.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini, Selasa 17 September: 3 Zodiak Ini Wajib Ubah Pola Hidupnya, Jangan Sampai Petaka Menghampiri!

Baca Juga: Ajak Masyarakat Bandung untuk Hidup Lebih Sehat, Gelaran Hemaviton Fit & Health Festival 2024 Sukses Digelar dan Bertabur Bintang!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan