Menu

Dicurigai Kamaruddin Simanjuntak Ikut Tembak Brigadir Yoshua, Putri Candrawati Beri Reaksi Tak Terduga: Mohon Maaf Saya...

02 November 2022 09:20 WIB
Dicurigai Kamaruddin Simanjuntak Ikut Tembak Brigadir Yoshua, Putri Candrawati Beri Reaksi Tak Terduga: Mohon Maaf Saya...

Putri Candrawathi (Foto: Istimewa)

"PC terlibat menembak?" hakim anggota kembali bertanya. 

"Ya karena ada menggunakan senjata yang diduga buatan Jerman," timpal Kamaruddin. 

"Itu dari investigasi saudara?" hakim anggota kembali menegaskan.

"Iya," klaim Kamaruddin.

Ogah Bongkar Identitas Informan

Majelis hakim pun merasa kesulitan untuk menganalisis mengingat informasi yang disampaikan Kamaruddin tidak terlalu jelas. Menurut hakim, persidangan digelar untuk mencari fakta dan bukti yang ada.

"Di sidang ini kan kita mencari fakta dan bukti. Makanya saya bingung kalau katanya si A, si B. Ini justru menyulitkan hakim, kami tidak bisa mempertimbangkan," kata ketua majelis hakim, Wahyu Iman Santosa di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa (25/10/2022).

"Kami berjanji untuk tidak menyampaikan informasi identitas," jawab Kamaruddin.

"Baik kami tidak memaksa," singkat Wahyu.

Baca Juga: Postingan Trisha Eungelica Diserbu Netizen usai Ferdy Sambo Batal Divonis Hukuman Mati dan Putri Candrawathi 'Dikorting' 10 Tahun Penjara

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Azizah Angraini Ramadini