9. Bola-bola ikan
Bahan:
- 300 gram daging ikan tenggiri
- 200 gram udang
- 80 gram bengkuang
- w5 buah bawang putih
- 3 sdm tepung sagu
- 1 butir telur
- 1 batang daung bawang
- 1 sdt garam
- 1 sdt gula pasir
- 1/2 sdt merica bubuk
Bahan panir:
- 150 gram tepung roti kasar
- 2 butir telur
- minyak secukupnya untuk menggoreng
Pelengkap:
Cara membuat:
- Campur tenggiri, udang, bawang putih, bengkuang, tepung sagu, dan telur, aduk rata. Tambahkan daun bawang, garam, merica, dan gula, aduk sampai merata. Bentuk bola-bola.
- Celupkan ke dalam telur dan lumuri dengan tepung roti
- Panaskan minyak, goreng hingga matang.
- Sajikan hangat dengan mayonnaise.
10. Kangkung bumbu kelapa
Bahan:
- 200 gram kangkung
- 5 sdm minyak goreng
- 3 lembar daun jeruk
- 2 batang serai
- 2 cm lengkuas
- 1/2 buah kelapa setengah tua
- garam, merica bubuk, dan gula pasir secukupnya
Bumbu yang dihaluskan:
- 8 buah cabai rawit merah
- 5 buah cabai merah besar
- 1 sdm terasi
Cara membuat:
- Panaskan minyak goreng, tumis bumbu halus bersama daun jeruk, serai, dan lengkuas, aduk rata. Masak hingga harum, tambahkan kelapa sangrai, aduk rata.
- Masukkan kangkung, aduk rata. Bubuhi garam, merica, dan gula bubuk, aduk. Masak hingga kangkung layu, angkat.
- Sajikan.
Itulah 10 masakan buka puasa yang bisa jadi ide Moms, cusss cobain
Baca Juga: Resep Sup Baso Ikan ala Rumahan, Hangat dan Bikin Ketagihan! Cocok Nih Moms untuk Sajian Buka Puasa...
Baca Juga: Resep Nanban Chicken Renyah dan Gurih, Cocok untuk Menu Buka Puasa!