Menu

Bau tapi Nikmat? Jengkol Ternyata Punya 7 Manfaat Baik Bagi Kesehatan Lho, Salah Satunya Mencegah Diabetes!

05 Oktober 2021 14:45 WIB
Bau tapi Nikmat? Jengkol Ternyata Punya 7 Manfaat Baik Bagi Kesehatan Lho, Salah Satunya Mencegah Diabetes!

Jengkol belado. (Pinterest/Freepik)

2. Menguatkan Tulang dan Gigi

Jengkol juga mampu membantu menguatkan tulang dan gigi karena ia mengandung dua nutrisi baik yang berguna bagi tulang yakni fosfor dan kalsium. Selain itu juga dapat mencegah terjadinya pengeroposan tulang. 

3. Mencegah Diabetes

Sebuah penelitian yang melibatkan tikus membuktikan kalau jengkol dapat membantu menurunkan kadar gula darah setelah diberi makan jengkol. Khasiat ini diperoleh karena adanya kandungan asam jengkolat dan kelenjar langerhans yang lebih aktif untuk mengatur gula darah dalam tubuh. 

4. Menangkal Radikal Bebas

Kandungan antioksidan seperti polifenol, flavonoid, terpenoid, dan vitamin A juga C pada jengkol mempunyai manfaat dalam menangkal radikal bebas yang dapat memicu berbagai penyakit kronis. Mengingat radikal bebas dapat menurunkan imunitas tubuh.

Baca Juga: Gak Perlu Direbus, Gini Lho Moms Cara Bikin Jengkol Balado Super Empuk dan Gak Bau! Rugi Banget Kalau Gak Coba...

Baca Juga: Disemur atau Dibalado Emang Maknyus, tapi Hati-hati Kebanyakan Makan Jengkol Bahaya Buat Tubuh: Picu Penyakit Kronis Ini!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: