Menu

Bukan Sekedar Bahasa Cinta, Ciuman Juga Memiliki Manfaat Untuk Kesehatan, Salah Satunya...

17 Maret 2022 20:58 WIB
Bukan Sekedar Bahasa Cinta, Ciuman Juga Memiliki Manfaat Untuk Kesehatan, Salah Satunya...

Ilustrasi pasangan sedang berciuman (Pixabay/kairosproducciones)

3. Meningkatkan sirkulasi darah

Dilepasnya epinerhrine ke pembuluh darah membantu meningkatkan peredaran darah ke seluruh tubuh. Ini merupakan salah satu manfaat ciuman untuk kesehatan. Secara fisik, detak jantung kamu akan meningkat dan membuat peredaran darah bisa mencapai seluruh bagian tubuh.

4. Memperbaiki kekebalan tubuh

Ciuman tak hanya akan mengirimkan cinta tetapi juga bakteri. Bakteri ini justru akan meningkatkan kekebalan tubuh pasangan kamu.

Baca Juga: Meski Ciuman Baik untuk Kesehatan Gigi, Tiati 5 Penyakit Ini Dapat Menular Lewat Ciuman Lho!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Nasibah Azzahra