Menu

Panen Daging Kurban Moms? Ini Batas Aman Konsumsi Daging Setiap Hari, Catat Ya!

11 Juli 2022 20:55 WIB
Panen Daging Kurban Moms? Ini Batas Aman Konsumsi Daging Setiap Hari, Catat Ya!

Ribeye steak (Shutterstock/Edited By HerStory)

HerStory, Jakarta —

Euforia lebaran Iduladha tak bisa dipungkiri. Apalagi, mayoritas masyarakat Indonesia adalah umat muslim di mana wajib menyembelih hewan kurban bagi mereka yang mampu. 

Tak heran jika dalam momen ini, banyak orang pesta daging kurban, ada yang masak sate, rendang, gule, atau olahan daging lainnya. Meski begitu, jangan kelebihan makan daging juga ya Moms. Pasalnya kelebihan makan daging juga bisa berdampak buruk untuk kesehatan.

Lantas, berapa sih batas aman konsumsi daging setiap hari? Simak yuk Beauty!

Jika dihitung, batas aman makan daging sebenarnya berkisar antara 300 hingga 500 gram per minggu, Moms. Perlu digarisbawahi, kisaran tersebut per minggu, ya Moms.

Takaran ini merupakan takaran ideal untuk orang dengan kondisi tubuh sehat, aktivitas fisik yang baik, dan penyertaan makanan berserat dalam konsumsinya.

Lalu berapa jika dihitung untuk porsi harian?

Baca Juga: Daging Mahal! Ini Resep Gulai Kikil yang Gak Kalah Enak dan Gurih Banget! Cuss Moms Langsung Jajal!

Baca Juga: Sisa Daging Kurban Masih Banyak? Ini Resep Setup Daging dan Sayur ala Jaman Dulu yang Enaknya Bikin Ketagihan, Nasi Auto Ludes!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan