Menu

Wajib Tahu! Ini Daftar 8 Nutrisi yang Besar Pengaruhnya untuk Tubuh

15 Februari 2021 14:00 WIB
Wajib Tahu! Ini Daftar 8 Nutrisi yang Besar Pengaruhnya untuk Tubuh

Makanan (Unsplash/Brooke Lark)

Tubuh memerlukan yodium untuk mensintesis hormon. Kekurangan yodium bisa berakibat pada gangguan fungsi tiroid. Gangguan tiroid ini dikenal juga dengan gondok. Kamu bisa mendapatkan yodium bukan hanya dari garam, tetapi juga dari telur dan makanan laut.

7. Vitamin B12

Sistem saraf kamu sangat membutuhkan vitamin ini. Selain itu, vitamin B12 juga sangat mendukung produksi sel darah merah dalam tubuh. Gejala kekurangan vitamin B12 dapat dilihat dari kulit pucat,kelelahan dan sesak napas. Telur dan daging adalah makanan yang kaya akan vitamin B12.

8. Omega 3

Asam lemak omega 3 diyakini dapat meningkatkan kesehatan dan bahkan meningkatkan harapan hidup kamu. Kamu bisa memperoleh omega 3 dari ikan. Minyak zaitun, seasame oil, dan mentega adalah sumber omega 3. Ketika tubuh kehilangan omega 3, kamu cenderung akan mengalami depresi ringan dan juga suasana hati yang buruk.

Baca Juga: Meski Enak dan Tinggi Nutrisi, Ini 2 Risiko Fatal Jika Konsumsi Ikan Mujair Berlebihan, Beauty Wajib Tahu!

Baca Juga: Eits, Jangan Dikupas Moms! Ini 5 Buah dan Sayur yang Kulitnya Kaya Nutrisi, Bisa Dimakan Langsung Lho!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: