Menu

Jenis-jenis Makanan Ini Sebaiknya Tak Dikonsumsi saat Sarapan, Nomor 1 Banyak Dikonsumsi Nih!

18 November 2021 06:11 WIB
Jenis-jenis Makanan Ini Sebaiknya Tak Dikonsumsi saat Sarapan, Nomor 1 Banyak Dikonsumsi Nih!

Sarapan oatmeal. (Pixabay/cgdsro)

4. Daging olahan

Semua daging yang diproses seperti bacon, sosis, dan ham sering dipakai untuk sarapan. Asupan ini sarat dengan garam yang dapat meningkatkan tekanan darah pada individu yang sensitif terhadap garam.

Daging olahan juga mengandung aditif lain seperti nitrit yang dapat meningkatkan risiko kanker tertentu seperti kanker perut.

Namun demikian, penelitian lebih lanjut diperlukan untuk memahami sepenuhnya bagaimana asupan daging olahan mempengaruhi risiko kanker.

5. Minuman kopi manis

Minuman kopi manis seperti moka, frappes, atau macchiato bisa menjadi makanan manis yang penuh gula. Faktanya, beberapa minuman mengandung 70 gram gula, setara dengan 280 kalori atau lebih per porsi.

Baca Juga: Working Moms Merapat, Ini Resep Garlic Bread Roti Tawar Cuma Moda 4 Bahan, Cocok untuk Sarapan Sekeluarga!

Baca Juga: Resep Pisang Susu Caramel Topping Keju Coklat untuk Sarapan, Lezat dan Mengenyangkan Banget Moms, Mau Coba?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Nada Saffana