Menu

5 Efek Samping Bagi Kamu Pecinta Minuman Soda, Yakin Mau Terus-terusan Konsumsi Berlebihan?

17 Februari 2022 10:45 WIB
5 Efek Samping Bagi Kamu Pecinta Minuman Soda, Yakin Mau Terus-terusan Konsumsi Berlebihan?

Ilustrasi minuman soda diet (Shutterstock/Edited By HerStory)

3. Diabetes

Berlebihan mengonsumsi minuman bersoda juga tak baik bagi penderita diabetes. Kalori dan gula yang sangat tinggi serta tak adanya asupan nutrisi penting dalam minuman bersoda dipercaya dapat meningkatkan risiko terjadinya komplikasi dan masalah kesehatan yang berkaitan dengan diabetes.

4. Merusak Fungsi Otak

Minuman bersoda pada umumnya sudah ditambahkan pemanis buatan, seperti aspartam yang mempunyai kandungan fenilalanin. Apabila dikonsumsi dalam waktu yang lama, ini dapat menjadi penyebab meningkatnya risiko terjadi kerusakan otak, juga masalah kesehatan lain pada penderita gagguan genetik fenileketonuria.

Biasanya tes darah dilakukan dalam upaya pendeteksian apakah seseorang menderita gangguan tersebut. Sedangkan konsumsi minuman yang mengandung aspartam dalam dosis tinggi dapat meningkatkan kadar fenilalanin di otak secara signifikan. 

Oleh sebab itulah sebaiknya kamu membatasi konsumsi minuman serta makanan yang menggunakan bahan pemanis buatan, termasuk minuman bersoda. 

Baca Juga: Gak Cuma Bikin Putih, Ini 6 Manfaat Suntik Vitamin C untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui, Kamu Mau Coba?

Baca Juga: Cegah Obesitas Anak, Ternyata Peran MPASI untuk Jadi Fondasi Kesehatan Si Kecil Penting Banget Lho Moms! Simak Yuk

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Azka Elfriza