Menu

Menopause Bikin Berat Badan Cepat Naik, Begini Cara Atasinya Moms, Catat Ya!

06 Juni 2022 19:20 WIB
Menopause Bikin Berat Badan Cepat Naik, Begini Cara Atasinya Moms, Catat Ya!

Illustrasi Wanita Alami Menopause (Freepik/Edited by HerStory)

Cara mengatasi kenaikan berat badan

Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk menghindari kenaikan berat badan saat menopause adalah melakukan diet yang benar.

Melakukan upaya untuk meningkatkan makanan tertentu dapat membantu menghindari penambahan berat badan yang enggak diinginkan.

Cobalah untuk memasukkan lebih banyak sayuran dalam diet. Pilih lebih banyak buah dan biji-bijian, terutama yang enggak banyak diproses dan menganduung banyak serat.

Batasi konsumsi minumam manis, seperti minuman ringan, jus, minuman energi, air beraroma, kopi, dan teh manis.

Nah, itulah alasan mengapa wanita menopause berat badannya bisa bertambah dengan cepat. Kamu juga bisa menghindarinya dengan mengikuti cara di atas. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Gak Segampang Banyak Makan, Beauty Harus Tahu 4 Cara Menggemukan Badan yang Sehat

Baca Juga: 7 Rekomendasi Makanan Tinggi Kalori untuk Beauty yang Berat Badannya Kurang Ideal, Dijamin Langsung Naik!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: