Menu

Jangan Salah Kaprah, 10 Sayuran Ini Bisa Jadi Bahaya Ketika Dikonsumsi, Wajib Disimak!

31 Oktober 2022 06:00 WIB
Jangan Salah Kaprah, 10 Sayuran Ini Bisa Jadi Bahaya Ketika Dikonsumsi, Wajib Disimak!

Sayuran (Unsplash/Dan Gold)

3. Labu

Sama dengan beberapa jenis sayuran konvensional lainnya, labu konvensional bisa jadi mengandung pestisida yang kurang baik untuk kesehatan.

Labu juga mengandung oksalat, sehingga penderita penyakit ginjal harus membatasi konsumsi sayuran berwarna kuning ini.

4. Terong

Sama dengan paprika, terong juga mengandung solanin yang berbahaya untuk penderita penyakit saraf.

Terong juga mengandung oksalat, suatu zat alami yang dapat menyebabkan batu ginjal. Mereka dengan masalah pada ginjal atau empedu sebaiknya menjauhi sayuran berwarna ungu ini.

Baca Juga: Auto Gak Berhenti Makan, Ini Lho Resep Cah Kangkung Telur Puyuh yang Enaknya Kebangetan

Baca Juga: Paling Enak Disantap Tengah Malam, Ini Aneka Resep Masakan Simple untuk Pelarian Darurat Kelaparan! Cuss Langsung Sikat!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di The Asian Parent

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan The Asian Parent. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Ida Umy Rasyidah